Search
TRAVELXISM
- Mar 5, 2020
- 2 min
KEMILAU KERAJINAN PERAK KOTAGEDE
Yogyakarta tidak hanya berputar di Malioboro atau Keraton saja. Selain dua destinasi tersebut, Travelovers bisa banget berkunjung ke Kotagede. Kawasan Kotagede merupakan kawasan heritage yang cukup terkenal di Jogjakarta. Setiap sudut Kotagede seakan mengingatkan travelovers pada kenangan masa lampau yang membawa kesan eksotis. Namun, satu hal yang membuat Kotagede tetap terkenal sampai sekarang adalah kerajinan peraknya. Sentra Kerajinan Perak Terbesar di Jawa Pada jaman dah
370 views0 comments
TRAVELXISM
- Feb 14, 2020
- 3 min
Menyusuri Kebun Kopi Yang Bikin Gak Bisa Tidur!
Berbicara tentang kopi, Indonesia punya banyak perwakilan yang bisa menjelaskan kenikmatannya. Salah satu yang paling familiar adalah Kopi Gayo. Kopi yang dipetik langsung dari dataran tinggi Aceh ini memiliki aroma dan kenikmatan yang melegenda. Gayo adalah salah satu perwakilan arabika primadona Indonesia. Takengon sudah lama menjadi jantung peradaban kopi gayo. Kopi adalah keluarga, sahabat, serta mata pencaharian bagi warga yang tinggal di Dataran Tinggi Gayo. Seluas mata
99 views0 comments
TRAVELXISM
- Feb 7, 2020
- 3 min
MUST TRY, 5 Ecolodge Menyatu Dengan Alam
Bagi Travelovers yang gemar berpetualang di alam, kalian harus mencoba beberapa penginapan yang akan TRAVELXISM sajikan berikut ini. Memiliki konsep eco-friendy, sekarang beberapa pegiat pariwisata sudah mulai mengembangkan ecolodge yang ada di alam bebas. Jadi, para manusia rimba, kalian tidak perlu susah-susah mendirikan tenda lagi sekarang. Ecolodge ini merupakan pondok-pondok inap yang dibangun di beberapa daerah konservasi atau di beberapa hutan rimba yang sangat dekat d
90 views0 comments
TRAVELXISM
- Jan 31, 2020
- 3 min
The Instagrammable Lodge Maribaya
Pesatnya bisnis pariwisata membuat orang berlomba-lomba mencari inovasi untuk mengelola tempat wisata. Salah satu yang populer dan gencar ditawarkan adalah tempat wisata dengan konsep alam. The Lodge Maribaya, Bandung contohnya. Menawarkan konsep ekowisata, The Lodge Maribaya memberikan alternatif liburan yang nyaman dan sejuk. Lokasi wisata satu ini bangunannya bahkan mengikuti kontur tanah yang ada. Setiap bangunan tidak bersifat permanen dan semuanya menggunakan bahan yang
68 views0 comments
TRAVELXISM
- Jan 28, 2020
- 3 min
7 Fakta Menarik Candi Borobudur
Siapa yang tidak kenal dengan Candi Borobudur. Hampir semua kegiatan karya wisata se-Indonesia berkunjung ke sana. Landmark Jawa Tengah ini tentu tidak perlu diragukan lagi kemegahannya. Satu hal yang pasti, candi ini merupakan candi Buddha terbesar di dunia. Fakta umum tersebut pasti sudah sering terdengar ditelinga travelovers semua kan. Tapi, selain sebagai candi terbesar, masih ada tujuh fakta lagi terkait Candi Borobudur nih travelovers. Penasaran? Yuk simak faktanya di
1,507 views0 comments
TRAVELXISM
- Jan 21, 2020
- 3 min
5 Desa Wisata Jogja yang Berkonsep Sustainable Tourism!
Perubahan tren berwisata membuat destinasi pariwisata mau tidak mau berjalan mengikuti perkembangan yang ada. Akhir-akhir ini konsep destinasi yang populer adalah Sustainable Tourism atau destinasi pariwisata berkelanjutan nih travelovers. Nah, Jogjakarta sebagai salah satu pusat wisata juga tidak mau ketinggalan. Mengikuti kosep sustainable tourism, Jogja juga membangun Desa Wisata yang berkonsep sustainable tourism. Sebenarnya ada banyak desa wisata yang bisa dijadikan pili
729 views0 comments
TRAVELXISM
- Jan 16, 2020
- 3 min
5 Festival Unik di Dunia hanya Ada Disini!
Beberapa waktu lalu jadwal festival musik tahunan yang paling ditunggu sudah di umumkan. Yap apalagi kalau bukan Coachella nih travelovers. Tahun ini Coachella akan digelar pada bulan April di Indio, California. Wah tidak sabar ya travelovers. Tapi travelovers, tahu ngga sih, kalau selain festival musik, ada berbagai macam fersival di dunia ini yang juga terkenal. Beberapa diantaranya kadang menjadi pegelaran yang unik dan menarik. Nah, berikut ini ada lima festival yang menu
76 views0 comments
TRAVELXISM
- Oct 4, 2019
- 3 min
BalKonDes Mengangkat Perekonomian Desa!
Berawal dari sebuah program Corporate Social Responsibility (CSR) dari perusahan yang berada di bawah Badan Usaha Milik Negara (BUMN), program Balai Ekonomi Desa atau yang kerap disebut BalkonDes kini menjelma menjadi etalase perekonomian desa. Menyasar desa yang memiliki potensi wisata, BalkonDes diharapkan mampu meningkatkan perekonomian warga sekitar borobudur dan menjadi penginapan pilihan wisatawan asing. Program ini langsung diinisiasi langsung oleh Rini Soemarno selaku
125 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 27, 2019
- 3 min
5 Kebun Coklat Wajib Kunjung!
Alam telah memberikan banyak hal yang melimpah bagi keberlangsungan hidup setiap manusia. Apalagi alam Indonesia, kekayaannya sangat melimpah dan tidak pernah ada habisnya. Indonesia merupakan negara yang subur tidak hanya di laut tapi juga di daratan. Tanah Indonesia ini ajaib, cocok untuk ditanami apa saja, sayuran, buah, kopi, the, rempah, palawija, bahkan coklat, semuanya bisa tumbuh di Indonesia. Berbicara tentang coklat, Indonesia merupakan salah satu negara terbesar ke
233 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 26, 2019
- 3 min
Jelajah Pesona Bandung Sang Kota Kembang!
Travelovers, Kota Bandung tidak hanya punya Dilan dan Milea saja. Kota kembang ini juga punya sejuta pesona wisata yang pastinya sayang untuk dilewatkan. Bandung punya banyak wisata yang boleh dikatakan lengkap nih travelovers. Mulai dari wisata alam hingga buatan semua lengkap ada di Bandung. Namun, satu hal yang pasti adalah keindahan alam Bandung memang tidak dapat dipungkiri. Berkah alam yang melimpah dan indah ini tidak jarang kemudian dikembangkan menjadi objek wisata y
228 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 25, 2019
- 3 min
Blue Fire Primadona di Kawah Ijen
Banyuwangi memang tidak habis-habisnya menunjukkan keindahannya. Selain berbagai festival yang rutin diadakan setiap tahun, keindahan alam Banyuwangi juga tidak pernah mengecewakan. Salah satunya adalah Kawah Ijen yang menjadi destinasi favorit kalau ke Banyuwangi. Kawah Ijen ini merupakan salah satu bagian dari Gunung Ijen, salah satu gunung merapi yang masih aktif di Indonesia. Pegunungan ini terlatak di perbatasan Kabupaten Banyuwangi dan Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur. K
212 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 24, 2019
- 3 min
Keunikan Pantai Gili Putih Suberkima
Travelovers, Travelxism tidak pernah bosan menjabarkan keindahan Bali Utara mulai dari keindahan Taman Nasional Bali Barat, hingga Desa munduk desa di atas awan di Buleleng. Bali Selatan memang sudah sering menjadi pusat pariwisata ketika kalian berkunjung ke Bali, tapi Bali Utara memang tidak bisa diabaikan ketika Travelovers mendarat disini. Keindahannya yang tersembunyi akan membuat Travelovers amazed banget. Nah, kali ini Travelxism akan kembali menjabarkan keindahaan ter
179 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 16, 2019
- 3 min
Selain Potensi Pariwisata, Ini Dia 5 Daerah Penghasil Mutiara Terbaik di Indonesia!
Indonesia merupakan negara dengan laut yang luas, kekayaan alam baharinya bukan hanya seputar ikan lautnya saja, tetapi mutiara yang dijadikan perhiasan sangat banyak juga dihasilkan dari perairan Indonesia. Indonesia menjadi penghasil mutiara terbesar dan terbaik di dunia tidak bisa dipungkiri betapa kayanya kekayaan alam bahari Indonesia. Travelxism akan membahas mengenai daerah-daerah penghasil mutiara terbaik di Indonesia yang telah diakui kualitasnya oleh dunia, daerah-d
12,241 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 12, 2019
- 2 min
Potensi Pulau Koon sebagai Destinasi Pariwisata Berkelanjutan
Sebagai negara kepulauan Indonesia memiliki banyak sekali gugusan pulau. Nah, setiap gugusan pulau di Indonesai ini masing-masing memiliki kekayaan alam yang berbeda-beda, meski terkadang sumber kekayaannya sama, yakni laut. Salah satunya adalah Pulau Koon yang memiliki kekayaan bawah laut yang menjanjikan. Pulau Koon terlatak di Kepulauan Gorom Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) Provinsi Maluku. Pulau kecil berpasir putih ini tidak berpenghuni sehingga nampak tidak terurus.
168 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 9, 2019
- 3 min
Pesona Kota Kelahiran RA. Kartini
Halo Travelovers ada yang tahu tidak salah satu sosok pahlawan emansipasi wanita yang sangat dikenal di Indonesia? yups benar sosok tersebut adalah RA. Kartini. Akan tetapi Travelxism kali ini tidak akan membahas mengenai riwayat kehidupan RA. Kartini melainkan akan membahas mengenai wisata-wisata yang ada di kota kelahiran RA. Kartini yaitu Jepara, Jawa Tengah. Mari kita berpetualang Travelovers ke Jepara! Berikut list versi Tim TRAVELXISM tentang apa aja yang ada di Jepara:
155 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 5, 2019
- 3 min
Karangasem dan Bali’s Gate of Heaven!
Bali’s Gate of Heaven merupakan sebutan salah satu lokasi yang sedang hits saat ini di Bali. Berlokasi di sisi Bali Timur tepatnya di Kabupaten Karangasem, sepertinya Travelovers harus kembali menambah list perjalanan ketika ingin berkunjung ke Bali. Bukan hanya Denpasar yang identik dengan keindahan Bali, kawasan Karangasem juga memiliki segudang potensi alam yang tiada duanya. Jadi tidak ada salahnya mempertimbangkan untuk menjelajahi tempat wisata di Karangasem. Selama pe
155 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 4, 2019
- 3 min
Kalian Pernah Kesini? 5 Destinasi Super Prioritas Indonesia!
Pariwisata menjadi sektor yang paling dikembangkan di masa pemerintahan Jokowi. Tidak tanggung-tanggung beliau sampai membuat Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) yang berperan sebagai wadah promosi dan pengembangan pariwisata ini. Nah travelovers, bahkan Pak Jokowi juga membuat destinasi super prioritas. Destinasi Super Prioritas ini akan dijadikan sebagai pemasok utama devisa negara dari sektor pariwisata sehingga pembangunan dan segala persiapan dilakukan dengan sangat matang. Mak
162 views0 comments
TRAVELXISM
- Sep 2, 2019
- 3 min
Pesona Karang Bolong di Pantai Bwanna
Keindahan alam Sumba memang tidak ada habisnya. Selain padang savana, air terjun, dan adat tradisi, Sumba juga menyimpan keindahan pantai yang menakjubkan Travelovers. Namanya Pantai Bwanna atau Pantai Banna. Pantai yang terletak di Panenggo Ede, Kodi Bangedo, Barat Daya Sumba, Nusa Tenggara Timur ini masih sangat asli karena jarang terjamah wisatawan. Karena baru saja ditemukan pantai ini masih belum tersentuh pembangunan sama sekali. Pasirnya yang putih, dengan tebing kokoh
126 views0 comments
TRAVELXISM
- Aug 30, 2019
- 2 min
Ekotisme Samarinda yang Memanjakan Mata
Kabupaten Samarinda yang berada di Kalimantan Timur, akan menjadi destinasi berikutnya untuk Travelxism bagikan ke Travelovers mengenai eksotismenya. Kalau mendengar Pulau Kalimantan pasti hutan belantara atau sungai akan langsung muncul dipikiran Travelovers. Eits, kali ini Travelxism akan mengubah tuh pikiran-pikiran itu, karena Samarinda dapat memberikan kesan yang sangat menakjubkan. Yuk lihat apa saja yang ada di Samarinda bersama Tim TRAVELXISM. 1. Air Terjun Pinang Ser
127 views0 comments